Aplikasi Edit Video Profesional Android buat Youtuber

Menjadi seorang youtuber saat ini menjadi sebuah pekerjaan yang bisa menghasilkan banyak uang. Banyak sekali contoh orang yang bisa menjadi jutawan atau bahkan miliarder denga menjadi youtuber. Profesi menjadi youtuber dinilai cukup menjanjikan dan tidak harus memiliki keahlian khusus, hanya diperlukan kreativitas dan tentu sedikit sentuhan editing video sebelum di rilis ke kanal yotube.

Bagi anda pemula yang baru saja ingin berkecimpung di dunia youtube, anda tetap bisa menghasilkan konten berkualitas serta namun tetap dengan peralatan yang cukup terbatas anda tidak perlu khawatir karena Wixapedia.com akan menginformasikan beberapa Aplikasi Edit Video Profesional Android buat Youtuber yang bisa anda gunakan untuk melakukan editing video anda sebelum di share ke akun youtube, dan berikut informasinya :


Adobe premiere pro

Aplikasi ini termasuk cukup lengkap karena menawarkan banyak sekali fitur yag mampu mempercantik video anda baik dalam durasi singkat maupun durasi yang cukup lama. Aplikasi ini juga cukup ringan untuk di install pada ponsel android anda. Sayangnya aplikasi satu ini tidak bisa anda dapatkan secara gratis alias berbayar. Namun aplikasi ini tidak akan mengecewakan anda karena banyak sekali keuntungan dan fasilitas yang akan anda dapatkan.

Kinemaster

Bagi anda pengguna androit pastilah aplikasi satu ini sudah tidak asing lagi bukan? Aplikasi ini bisa dengan mudah anda install di perangkat smart phone anda secara gratis di Play Store. Jika anda sudah mengunduhya segera buka aplikasi tersebut, menariknya selain fiturnya cukup lengkap, kine master juga sangat use friendly. Aplikasi ini sangat mudah di gunakan bahkan bagi anda pemula sekalipun. Aplikasi kine master bisa menjadi pilihan terbaik untuk anda yang ingin mengedit video.

Viva video

Nama viva video juga termasuk dalam jajaran aplikasi edit video yang cukup terkenal dan banyak digunakan. Keunggulan aplikasi ini tidak hanya bisa di install pada perangkat android tetapi juga iphone. Secara keseluruhan, aplikasi ini menghadirkan kemudahan mengedit video untuk berbagai keperluan termasuk di dalamnya adalah untuk keperluan konten youtube anda. Terdapat ratusan filter serta efek yang bisa anda gunakan untuk mempercantik video anda.

Movie maker filmmaker

Aplikasi edit video yang satu ini juga gratis dan bisa anda dapatkan di play store maupun google play. Namun karena gratis, akan ada mode iklan yang cukup mengganggu ketika anda sedang melakukan editing. Namun demikian anda tidak perlu khawatir karena dibalik hal tersebut terdapat beragam fitur menarik yang ditawarkan oleh aplikasi ini.

Itulah ringkasan dari Aplikasi Edit Video Profesional Android buat Youtuber yang bisa anda coba. Beberapa aplikasi tersebut terdiri dari versi gratis dan berbayar, anda bisa memilih sesuai dengan keinginan anda. Semoga informasi ini bermanfaat dan selamat mengedit video.

Sumber : https://www.wixapedia.com/vn-mod-apk/

4 Responses to "Aplikasi Edit Video Profesional Android buat Youtuber"